Catatan Bahtiar
  • Home
  • Menu
  • Menu 1
  • Menu 2
  • Menu 3
Beranda » Kelas XI » Matematika » SMK » Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"

Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"

Materi Matematika SMK Kelas XI 2015-2016 - Hai teman-teman, setelah sebelumnya kita sudah mempelajari tentang Pernyataan dan Bukan Pernyataan, kali ini kita akn membahas tentang Ingkaran atau yang akan kita sebut sebagai negasi. Negasi pada umumnya  digunakan untuk menyangkal sesuatu atau dikenal sebagai kebalikan dari suatu pernyataan. 

Seringkali untuk membuat negasi suatu pernyataan adalah dengan memberikan imbuhan kata “tidak benar” di depan kalimat atau bisa juga dengan menyisipkan kata “tidak atau bukan”. Pernyataan baru yang terbentuk tersebut dinamakan negasi atau ingkaran dari suatu pernyataan semula.

Misal, jika p adalah suatu pernyataan, maka ingkaran atau negasi dari pernyataan tersebut dituliskan ~p dan dibaca “tidak benar p”atau “bukan p”

Example:
Dari beberapa pernyataan berikut, tentukan ingkaran atau negasinya!

Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"

Dari contoh diatas kita bisa tau teman, jika suatu pernyataan bernilai benar makan ingkaran atau negasinya bernilai salah. Sebaliknya, jika suatu pernyataan bernilai salah, maka ingkarannya bernilai benar.

Dari pembahasan tersebut maka kita bisa membuat sebuah tabel hubungan nilai kebenaran suatu negasi dari pernyataan mula-mula seperti dibawah ini:

Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"
Kita juga bisa menggambarkan hubungan tersebut dalam bentuk himpunan seperti berikut:

Example:
Ada sebuah himpunan A = {1, 3, 5, 7} dengan semesta himpunan S = {0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10}, maka komplemen dari A adalah himpunan yang mempunyai elemen A′= { 0, 2, 4, 6, 8, 9, 10}. Dalam bentuk himpunan dilukiskan sebagai berikut:
Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"

Dengan adanya contoh dan uraian tersebut dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa negasi dari p adalah merupakan komplemen p. Berikut tampilannya jika digambarkan dalam Diagram Venn:

Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"

Nah, demikian Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran" yang merupakan bagian dari semester 1. Semoga bermanfaat dan jangan lupa share ya.

Incoming Search Term:
materi matematika kelas x
materi matematika smp
materi matematika kelas 7
materi matematika kelas 9
materi matematika kelas 8
materi induksi matematika
materi matematika kelas 10
materi matematika kelas 6
materi matematika kelas XI
materi matematika kelas 4 SD
Tweet

Jangan sampai ketinggalan postingan-postingan terbaik dari Catatan Bahtiar. Berlangganan melalui email sekarang juga:

Atau sobat juga bisa follow Catatan Bahtiar dengan mengklik tombol di bawah ini:

follow mas sugeng

Artikel keren lainnya:

  • Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"
  • Materi Matematika SMK Kelas XI "Pernyataan Dan Bukan Pernyataan"
Blogger Templates
Ditulis oleh Author pada tanggal Sunday, November 29, 2015
Newer Post
Older Post
Home

Popular Posts

  • Hukum Kekekalan Massa atau Hukum Lavoisier
    Hukum kekelan massa berlaku pada proses pembakaran kayu Perhatikan proses pembakaran kayu! Zat apakah yang tersisa dari pembakaran kayu ...
  • Manfaat Ilmu Kimia di Berbagai Bidang Kehidupan
    Manfaat Ilmu Kimia di Berbagai Bidang Kehidupan - Catatan Bahtiar kali ini akan membahas manfaat dari ilmu kimia di berbagai lingkup ata...
  • Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Proses Demokrasi
    Contoh Hak dan Kewajiban Warga Negara - Memiliki kewarnegaraan suatu negara berarti memilki kedudukan dan peranan seabgai warga negara....
  • Komitmen Persatuan dalam Keberagaman
    Seperti kita ketahui, Indonesia merupakan negara yang kaya. Wilayahnya luas, kekayaan alam melimpah dan kebudayaan pun beragam. Hal ini t...
  • Materi Matematika SMK Kelas XI "Negasi atau Ingkaran"
    Materi Matematika SMK Kelas XI 2015-2016 - Hai teman-teman, setelah sebelumnya kita sudah mempelajari tentang Pernyataan dan Bukan Pernya...
  • Keunikan Hutan Hujan Tropis
    Keunikan Hutan Hujan Tropis - Sebagian besar hutan alam di Indonesia termasuk dalam hutan hujan tropis. Hutan hujan tropis adalah hutan y...
  • Otoritas Jasa Keuangan atau OJK
    Semakin berkembangnya perekonmian Indonesia di sektor keuangan perlu pengawasn ketat terhadap lembaga keuangan agar tidak terjadi kecuranga...
  • Contoh Laporan Praktikum Biologi Tentang Uji Kandungan Bahan Makanan
    Contoh Laporan Praktikum Biologi - Pada kesempatan kali ini kami akan membahas mengenai Contoh Laporan Praktikum Biologi khususnya Tent...
Copyright © 2014 Catatan Bahtiar - Powered by Blogger
Template by Mas Sugeng - Versi Seluler